- (A) Menurut saya, saya setuju saja dengan cara Anton. Tambahan perpindahan oleh Anton terbilang kecil sehingga tidak mempengaruhi elastisitas pegas.
- (B) Setelah melakukan kalkulasi konstanta pegas dan gaya pegas, saya mendapati bahwa gaya yang perlu diberikan Anton ke pegasnya adalah sebesar 80 N berlawanan arah gaya pegas.
- (C) Jenis pegas aman yang diperlukan Anton adalah jenis pegas dengan material terelastis yang tersedia.
Penjelasan dengan langkah-langkah
Salah satu gaya yang dapat kamu temukan di sekitarmu adalah gaya pegas. Gaya pegas adalah sejenis gaya elastis yang membuat pegas (atau benda elastis lainnya) dapat kembali ke bentuk semulanya bahkan setelah diberi gaya (tarikan) dalam batas tertentu.
Rumus gaya pegas adalah:
[tex]\boxed{\large{F_{pegas}=-kx}}[/tex]
dengan:
- F = gaya pegas
- -k = konstanta pegas, bernilai negatif karena berlawanan arah dengan gaya luar
- x = perpindahan
Untuk menghitung gaya pegas, kita harus tahu dulu konstanta pegasnya. Dengan sedikit manipulasi aljabar terhadap rumus gaya pegas ...
[tex]F=-kx\\\\\ F=kx\\\\\frac{F}{x}=\frac{k\cdot x}{x}\\\\\bold{\boxed{\large{k=\frac{F}{x}}}}[/tex]
... kita mendapati bahwa konstanta pegas sama dengan gaya bagi perpindahan.
Berikut ini adalah penjabaran penghitungan gaya luar sebesar 80 N yang diberikan Anton.
Diketahui:
- x₁ = 0,5m
- x₂ = 1m
- F = 40N
Ditanya:
- Konstanta pegasnya adalah?
- Gaya pegasnya, yang sama dengan gaya yang diberikan Anton tetapi dengan arah berlawanan ditunjukkan dengan tanda negatif, adalah?
Jawab:
Di rumus konstanta pegas ini, gunakan nilai x = x₁ = 0,5m.
k = F/x
k = 40N : 0,5m
k = 40N x 2m
k = 80N/m
Setelah konstanta diketahui barulah kita mencari gaya pegasnya. Di rumus ini, gunakan nilai x = x₂ = 1m.
[tex]F_{pegas}=-kx\\\\F_{pegas}=- 80 N/m\cdot 1 m\\\\F_{pegas}=- 80 N\\\\F_{Anton}=80 N[/tex]
Besar gaya Anton sama dengan besar gaya pegas, tetapi arahnya berlawanan jadi kita hilangkan tanda negatifnya.
Pelajari lebih lanjut
Contoh soal yang melibatkan gaya pegas: https://brainly.co.id/tugas/2230134
#BelajarBersamaBrainly #SPJ4
[answer.2.content]